Laman

APA ITU WIMAX???

| Rabu, 17 Maret 2010 | |
WIMAX adalah kependekan dari Worldwide Interoperability for Microwave access. Dimana WIMAX ini merupakan suatu penerapan dalam perkembangan komunikasi nirkabel, karena WIMAX memiliki kecepatan akses yang tinggi dan jangkauan yang luas.

Dimana WIMAX juga merupakan perkembangan dari teknologi BWA( Broadband Wireless Access) sebelumnya dengan fitur - fitur yang lebih menarik dari sebelumnya. Selain itu Wimax juga merupakan teknologi open standar dimana komunikasi antar perangkat yang membangun WIMAX berbeda masih dapat terjalin.

Perangkat pembangun WIMAX antaranya
  • Base Station ( BS )
  • Antena
  • Subscriber Station ( SS )







0 komentar:

Posting Komentar